Rumahmotor.com - Berbicara motor bekas tetap menjadi perhitungan dalam setiap pembeliannya. Beberapa komponen seperti mesin dan bodi motor menjadi bagian yanrg sering diperhatikan dalam setiap pembelian motor bekas. Beberapa bulan belakangan ini banyak dari para pembeli motor bekas yang mencari pasaran dari salah satu pabrikan motor yamaha. Sebagai motor perintis motor injeksi dikelas sport Yamaha V-Xion menjadi motor yang paling dicari, selain itu ada pula jenis motor Suzuki satria memiliki kapasitas mesin yang sama dengan vxion motor ini juga banyak dicari oleh para pecinta motor bekas.
Baca Juga :
Khusus untuk yamaha vxion masih dianggap sebagai raja dari motor bekas yang paling dicari di indonesia, namun belakangan ini pangsa pasar dari yamaha vxion menjadi sulit dicari yang bekasnya efek dari meningkatnya permintaan konsumen yamaha vxion. Untuk pasaran motor ini sendiri juga sudah mengalami peningkatan dari pasaran sebelumnya ketika launcing. Dimana harga otr dari yamaha vxion pada saat itu berkisar antara 22 jutaann, Namun sekarang pasaran dari harga motor ini meningkat drastis.
Harga dan Spesifikasi Yamaha Vxion 150 cc
Mesin
- Tipe Liquid Cooled 4-stroke, SOHC
- Kapasitas 149.8 cc
- Diameter X Langkah 57 x 58.7 mm
- Rasio Kompresi 10.4 : 1
- Pengapian TCI (Transistor Control Ignition)
- Sistem Bahan Bakar Fuel injection
- Starter Electric starter
- Transmsi Wet Type Multi-Plate Clutch ; Assist and Slipper Clutch, Constant mesh 5-speed
Bodi
- P x L x T 1955 x 720 x 1025 mm
- Berat Isi 132 Kg
- Tinggi Tempat Duduk 795 mm
- Jarak Terendah ke Tanah 165 mm
- Jarak Sumbu Roda 1295 mm
- Kapasitas tangki 12 Liter
Rangka dan Kaki-Kaki
- Rangka Deltabox
- Suspensi depan Teleskopik
- Suspensi belakang Swing Arm
- Ban Depan 90/80-17M/C 46P, tubeless
- Ban Belakang 120/70-17M/C 58P, tubeless
- Rem Depan Cakram
- Rem Belakang Cakram
Untuk harga pasaran motor ini sekarang berkisar antara 25juta sampai 26 jutaan. efek peningkatan tak lain karena motor ini ketika dijual kembali maka harga motor tidak akan jauh berbeda dengan harga baru dari motor ini. Selain itu spesifikasi tambahan dari model yang lebih sporty menjadi idaman tersendiri bagi para pecinta motor ini.
Bagi teman-teman yang ingin membeli motor ini baik baru maupun bekas ini menjadi sangat rekomended banget. Selain membuat kita lebih pede ketika dijalan juga membuat kita tidak terlalu membuat uang ketika ingin menjualnya kembali.
Demikian artikel ini semoga bisa menjadi tambahan referensi buat teman-teman sekalian terima kasih.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar